Pedoman Kerja BOD dan BOC
Dalam rangka untuk menjaga penerapan Tata Kelola Perusahaan Yang Baik atau Good Corporate Goverenance (GCG), diperlukan adanya pelaksanaan tugas yang terarah dan efektif oleh Dewan Komisaris serta Direksi Perseroan. Guna membantu dan mengatur pelaksanaan tugas Dewan Komisaris dan Direksi maka Perseroan menetapkan Pedoman Kerja dan Tata Tertib Dewan Komisaris dan Pedoman Kerja dan Tata Tertib Direksi.
Pedoman Kerja dan Tata Tertib disusun dengan mengacu kepada ketentuan Otoritas Jasa Keuangan, Pedoman Umum GCG yang diterbitkan oleh Komite Nasional Kebijakan Governance (KNKG), dan juga Anggaran Dasar Perseroan.
Pedoman Tata Kelola
Praktik Tata Kelola
Kode Etik dan Whistle Blowing System
Mekanisme Pengaduan
Kebijakan Manajemen Risiko
Pedoman Kerja BOD dan BOC
Sekretaris Perseroan
Komite Audit
Komite Nominasi dan Remunerasi
Komite Pemantau Risiko
Audit Internal
Pedoman APU, PPT dan PPPSPM
Pedoman Anti Korupsi